You are currently viewing PASCASARJANA UNIMUS LAKUKAN PENGABMAS LUAR NEGERI DENGAN MSU MALAYSIA

PASCASARJANA UNIMUS LAKUKAN PENGABMAS LUAR NEGERI DENGAN MSU MALAYSIA

Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Semarang yang terdiri dari Magister Ilmu Laboratorium Medik, Magister Gizi, Magister Kesehatan Masyarakat, Magister Keperawatan melaksanakan kegiatan pengabdian masyarakat bersama di Panti asuhan Muhammadiyah Tlogosari Kulon Semarang. Pengabdian masyarakat dilaksanakan pada hari Kamis, 27 Juni 2024.

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat bersama yang dilakukan meliputi: Penyuluhan kesehatan dan Pengenalan budaya. Rangkaian pengabdian masyarakat ditutup dengan pemberian sembakau untuk Panti Asuhan Muhammadiyah Tlogosari Kulon Semarang.

 

Pelaksanaan kegiatan ini merupakan implementasi dari Kerjasama yang sudah disepakati bersama salah satunya adalah kegiatan pengabdian masyarakat. Kegiatan ini melibatkan unsur dosen dan mahasiswa baik dari Management and Science University (MSU) maupun dari Pascasarjana Unimus.

 

Dokumentasi kegiatan Pengabdian Masyarakat yang dilaksanakan porgram Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Semarang :

 

 

 

Leave a Reply